Cara Tag Di Instagram

3 min read

cara tag di instagram

Selain dapat membuat konten berupa foto ataupun video pada linimasa story, anda pun dapat menambahkan tag pada setiap postingan Instagram. Meski fitur lama, cara tag di Instagram belum banyak diketahui penggunanya. Padahal dengan tag anda dapat menandai teman atau pengguna lain nya.

Tidak hanya itu saja, fitur tag pada aplikasi Instagram ini sangat penting untuk anda ketahui. Apalagi anda adalah seorang Influencer yang ingin mempromosikan suatu produk, maka cara tag di Instagram bisa menjadi daya dobrak untuk pemasaran produk.

Fitur tag pada Instagram ini juga bisa anda manfaatkan sebagai sarana untuk menambah Followers Instagram. Caranya pun bisa anda lakukan dengan mengetag atau menandai pengguna lain Instagram yang memiliki banyak jumlah Followers.

Uniknya lagi pada fitur Instagram ini, anda tidak hanya bisa mengetag pengguna lain yang anda kenal saja. Melainkan juga anda dapat menandai pengguna lain yang tidak anda kenal sekalipun dalam aplikasi Instagram tersebut.

Tujuan tag Instagram sendiri ialah agar anda dapat dengan mudah terhubung dengan sesama pengguna meskipun tidak pernah bertemu. Karna pihak Instagram sendiri memberikan kebebasan bagi penggunanya untuk mengetag siapapun.

Contents

Cara Tag Di Instagram

Pada dasarnya cara tag pada Instagram bisa anda lakukan dengan mudah. Pasalnya, Instagram sendiri memberikan fitur tag agar penggunanya dapat menandai pengguna lain nya. Misalnya dalam sebuah konten yang berupa foto ataupun video pada story Instagram maupun komentar.

Tag Instagram Story

cara tag di instagram story

Langkah pertama cara tag di Instagram bisa anda lakukan melalui Instagram story. Sebagaimana yang disebutkan Instagram story ini memiliki fitur tag agar anda dapat menandai pengguna lain dalam sebuah konten yang ingin di upload.

Baca Juga: Cara Melihat DM Instagram Yang Sudah Dihapus

Langkah-langkah nya pun yakni sebagi berikut:

  1. Buka aplikasi instagram pada android atau ios
  2. Login menggunakan akun Instagram anda
  3. Kemudian buat story Instagram sesuai dengan keinginan anda
  4. lalu klik ikon Aa di bagian atas layar
  5. Ketik username yang ingin anda tag dengan awalan @ di depannya
  6. Pilih pengguna Instagram yang ingin di tag
  7. Bisa teman, kerabat, keluarga, dan lain sebagainya
  8. Setelah itu, bagikan instagram story tersebut
  9. Selesai

Tag Foto Instagram

cara tag di instagram yang sudah di upload

Cara tag di Instagram dapat anda lakukan dengan memposting sebuah konten yang berupa foto pada Instagram. Pasalnya, jika anda memposting sebuah foto pada Instagram dapat membuat teman atau pengguna lain nya melihat melalui tag yang anda tandai.

Berikut langkah-langkah cara tag di instagram melalui tag foto di instagram:

  1. Buka aplikasi instagram pada android atau ios
  2. Login menggunakan akun Instagram anda
  3. lalu buat postingan foto baru dan tambahkan filter jika anda ingin menggunakan nya
  4. Pada pengaturan postingan, tap opsi tandai orang
  5. Kemudian tap bagian foto mana orang tersebut ingin di tag
  6. Ketik username yang ingin anda tag dengan awalan @ di depannya
  7. Selanjutnya ketikan nama pengguna yang ingin anda tag pada postingan foto IG
  8. Anda pun bisa menambahkan banyak tag di tahap ini
  9. berikutnya, klik ikon centang di pojok kanan atas layar
  10. Setelah itu, bagikan postingan tersebut ke akun instagram anda
  11. Selesai

Tag Instagram Yang Sudah Di Upload

cara tag di instagram tidak terlihat

Selain memberikan tag pada foto atau video yang baru diunggah, anda pun dapat melakukan tag pada foto atau video yang sudah di lama unggah. Sebab, Instagram sendiri memberikan fitur edit pada suatu postingan yang sudah diunggah sebelumnya.

Baca Juga: Cara Menonaktifkan Akun Instagram

Langkah-langkahnya pun yakni sebagai berikut:

  1. Buka aplikasi instagram pada android atau ios
  2. Login menggunakan akun Instagram anda
  3. Kemudian pergi ke profil Instagram anda
  4. Lalu pilih postingan yang anda inginkan
  5. Klik ikon tiga titik di bagian pojok kanan atas layar lalu pilih edit
  6. Langah selanjutnya pilih opsi tandai orang
  7. Tap bagian foto yang ingin anda tag
  8. Ketik username yang ingin anda tag dengan awalan @ di depannya
  9. Cari pengguna melalui nama pengguna
  10. Setelah itu, klik ikon centang untuk menyimpan perubahan
  11. Selesai

Tag Di Komentar Instagram

cara tag di instagram story yang sudah di upload

Cara tag di Instagram selanjutnya bisa anda lakukan melalui kolom komentar pada suatu konten foto atau video. Cara ini pun terbilang sangat mudah untuk dilakukan. Karna anda hanya perlu mencari suatu konten yang ingin anda beritahu ke teman atau pengguna lain nya melalui tag.

Berikut langkah-langkah cara tag di Instagram melalui kolom komentar:

  1. Buka aplikasi instagram pada android atau ios
  2. Lalu cari postingan yang ingin diberikan komentar oleh anda
  3. Jika sudah, buka postingan tersebut
  4. Kemudian tekan ikon komentar
  5. Setelah itu, ketik username dengan awalan @ di bagian depanya
  6. Pilih teman anda atau pengguna Instagram lainya yang ingin anda tag
  7. Berikutnya, kirimkan komentar tersebut
  8. Selesai

Cara Menghapus Tag Di Instagram

Selain anda dapat tag teman atau pengguna lain nya. Pada aplikasi Instagram ini pun anda dapat menghapus tag yang menandai anda. Oleh karna itu, Instagram sendiri memberikan fitur bagi pengguna nya yang ingin menghapus tag pada IG

Baca Juga: Cara Ganti Password Instagram

Langkah-langkahnya pun yakni sebagai berikut:

  1. Bukalah aplikasi Instagram 
  2. Lalu masuk ke tampilan Profil kemudian tap Foto tentang anda
  3. Langkah selanjutnya adalah anda pilih foto mana yang ingin dihapus tagnya
  4. Jika foto sudah tampil maka lihat tanda username anda
  5. Maka akan muncul berbagai macam opsi
  6. Setelah itu, pilih hapus tanda
  7. Dengan demikian foto tersebut bisa hilang dari dalam koleksi tab tersebut
  8. Selesai

Penutup

Nah itulah tadi pembahasan mengenai cara tag di instagram, bagaimana sangat mudah bukan? Dengan begitu anda tidak perlu bingung lagi jika sewaktu-waktu ingin tag di Instagram story dengan mudah dan tentunya dapat untuk anda praktekan sendiri.

Demikian pembahasan kali ini, semoga bisa sangat bermanfaat buat anda semua dan jangan lupa di share ke media sosial anda masing-masing agar pengguna aplikasi instagram lainnya dapat mengetahui hal ini juga dengan sangat mudah. Terimakasih