Cara Buat Filter Instagram

3 min read

cara buat filter instagram

Cara buat filter Instagram tentunya harus didukung dengan aplikasi yang tepat. Dengan aplikasi Spark AR Studio, anda dapat membuat filter pada Instagram story menjadi lebih berkualitas. Langkah pun  bisa anda lakukan dengan mudah.

Instagram filter pertama kali muncul pada tahun 2017. Awalnya, hanya pihak Instagram saja yang dapat membuat filter pada Instagram story. Namun, kini semua pengguna dapat membuat filter karya mereka sendiri untuk di unggah ke Insta story Instagram.

Perlu anda ketahui, pihak Instagram akan membayar filter yang anda buat sendiri. Jika fiter tersebut menjadi viral atau banyak digunakan oleh pengguna lain di Instagram story. Dengan begitu, anda akan mendapatkan keuntungan dari membuat filter.

Bagi anda yang senang dalam dunia desain atau mengedit. Cara buat filter Instagram menjadi salah satu alternatif kegiatan yang paling bermanfaat. Pasalnya, jika filter yang anda buat banyak digunakan oleh pengguna Instagram lain nya, maka anda akan meraup keuntungan.

Secara umun, cara buat filter Instagram dapat anda lakukan melalui aplikasi Spark AR Studio. Dengan aplikasi ini, anda dapat membuat filter anda sendiri melalui komputer atau laptop dengan spek yang tinggi, agar dapat terakses aplikasi tersebut.

Contents

Cara Buat Filter Instagram Dengan Spark AR Studio

cara buat filter instagram sendiri

Cara buat filter Instagram dapat anda lakukan dengan menggunakan aplikasi software Spark AR Studio. Caranya pun sangat mudah, yakni dengan mengikuti langkah-langkah yang saya bagikan dibawah ini dan tentunya mudah untuk anda semua praktekan.

Downlad Spark AR Studio

Langkah pertama, Dowmload aplikasi software pada komputer atau laptop anda. Selain itu, aplikasi ini hanya dapat digunakan dengan sistem oprasi Windows 10 dan mac OS Majove 10.14 atau yang lebih tinggi lagi dalam sistem oprasinya.

Baca Juga: Cara Mencari Filter Di Instagram

Nah, setelah menginstall aplikasi software Spark AR Studio, anda akan melihat banyak contoh-contoh project filter Instagram story dari pengguna lain. Hal ini, akan menjadi inspirasi sebagai cara buat filter Instagram story anda sendiri.

Menyiapkan Objek Filter

cara buat filter instagram di hp android

langkah berikutnya ialah menyiapkan objek yang berupa gambar dengan format PNG. Misalnya, anda ingin menambahkan gambar berupa pohon atau bunga pada filter yang ingin anda buat, maka anda harus membuat gambar pohon atau bungan tersebut menjadi format PNG.

Setelah membuat objek gambar menjadi format PNG. Selanjutnya, edit gambar tersebut agar lebih menarik dengan aplikai lainya, jika ingin mengedit gambar tersebut. Setelah itu, masukkan objek gambar tersebut ke aplikasi Spark AR Studio dengan memilik opsi Create Project.

Cara Menambahkan Objek

Setelah menyiapkan objek gambar dengan format PNG. Langkah selanjutnya, menambahkan gambar tersebut ke filter yang ingin anda buat. Dengan begitu, anda dapat membuat filter Instagram dengan kreasi anda sendiri.

Langkah-langkahnya pun sebagai berikut:

  1. Buka aplikasi software Spark AR Studio
  2. Klik + Add Asset pada menu Assets yang ada di sebelah kiri bawah layar
  3. Lalu klik Animation Sequence lalu berinama pada layer yang ingin anda buat
  4. Kemudian klik Choose File di sebelah kanan layar
  5. Setelah itu, memasukkan objek gambar yang sudah disiapkan sebelumnya dengan format PNG
  6. Selesai

Dengan menambah objek pada filter yang ingin anda buat pada story Instagram akan menjadi lebih menarik. Dan tentunya, pengguna lain yang menggunakan filter tersebut akan merasa tertarik dengan filter yang anda buat tentunya.

Agar filter Instagram Bisa Digunakan Semua Orang

Langkah selanjutnya, membuat filter Instagram yang anda buat agar dapat digunakan semua orang pada aplikasi Istagram story. Yaitu dengan menambahkan Face Tracker. Maka filter yang anda buat dapat digunakan semua orang.

Baca Juga: Cara Mengedit Foto Di Instagram

Berikut cara buat filter Instagram agar digunakan semua orang:

  1. Pertama, klik pada bagian kanan menu Scene
  2. Lalu klik Add, kemudian pilih menu Face Tracker
  3. Setelah itu, klik facetracker0 yang berada di sebelah kanan layar
  4. Klik Add pada menu Plan
  5. Dan beri nama pada filter yang anda buat
  6. Anda pun bisa preview filter Instagram yang anda buat
  7. Selesai

Cara Eksport Filter Ke Aplikasi Instagram

cara buat filter instagram di hp

Setelelah filter anda dapat digunakan oleh semua pengguna di instargram. Langkah selanjutnyna, eksport filter tersebut ke aplikasi Instagram agar dapat digunakan. Dengan begitu, filter yang anda buat dapat dipergunakan oleh semua pengguna di Instagram story.

Baca Juga: Efek Instagram Yang Ada Lagunya

Langkah-langkahnya pun sebagai berikut.

  1. Pertama, klik file lalu pilih menu Exsport 
  2. Centang semua daftar yang tertera
  3. Klik Exsport dan pilih tempat penyimpanan, lalu berinama filter yang anda buat
  4. Buka Browser dan login ke www.facebook.com/sparkarhub
  5. Lalu klik upload Effect
  6. Kemudian pilih Instagram dan tulis nama filter buatan anda
  7. Setelah itu, klik Next
  8. Pada menu Effec icon, masukkan gambar yang akan jadi cover filter
  9. Centang Legal Agreement lalu klik Upload and Continue
  10. Selesai

Manfaat dari membuat filter Instagram

Cara buat filter Instagram memiliki banyak menfaat yang akan anda dapatkan tentunya. Mulai dari kreativitas dan banyak lagi yang akan anda dapatkan. Berikut manfaat-manfaat yang anda dapatkan dari membuat filter pada Instagram story.

  • Menjadikan anda seorang yang kreativitas
  • Meraup keuntungan
  • Menambah Followers Instagram akun kretor
  • mengikuti Trend
  • Mudah dikenal orang dengan filter yang anda buat

Penutup

Nah itulah tadi pembahasan mengenai cara buat filter Instagram, bagaimana sangat mudah bukan? Dengan begitu, pengguna instagram tidak perlu bingung lagi jika dilain waktu ingin membuat filter untuk satory yang ada di aplikasi Instagram.

Demikian pembahasan kali ini, semoga bisa sangat bermanfaat buat anda semua dan jangan lupa di share ke media sosial anda masing-masing agar pengguna instagram lain nya dapat mengetahui hal ini dengan sangat mudah. Terimakasih