Cara Merekam Telepon Di iPhone

2 min read

cara merekam telepon di iphone

Pada saat melakukan percakapan telepon, pernah kah anda berfikir untuk merekam penggilan telepon tersebut? Jika iya, ternyata cara merekam telepon di iPhone bisa dilakukan dengan mudah menggunakan beberapa langkah.

iPhone merupakan salah satu ponsel yang begitu canggih termasuk dalam segi keamanan nya. Merekam panggilan telepon baik masuk atau pun keluar akan sulit dilakukan bagi iPhone karna fitur nya tidak di sediakan oleh Apple.

Hal ini memang menjadi suatu masalah tersendiri karena dari pihak Apple telah membatasi hal tersebut. Tidak seperti pada android merekam panggilan telepon bisa dilakukan dengan mudah tanpa aplikasi sekalipun.

Berbeda hal nya jika ponsel iPhone anda telah di jailbreak, karna cara merekam telepon di iPhone bisa dilakukan dengan mudah dan tidak akan menjadi suatu masalah. Lalu bagaimana jika iPhone belum di jailbreak?

Untuk cara merekam telepon di iPhone tanpa jailbreak sebenar nya bisa dilakukan dengan mudah, namun terlebih dahulu iPhone yang anda gunakan harus memenuhi syarat untuk bisa melanjutkan langkah ini, seperti berikut:

  • Menggunakan versi iOS 9 atau yang lebih tinggi
  • Memiliki fitur ekspor Voice Memo Recording
  • Didukung fitur iPhone Visual Voicemal
  • Didukung pula fitur 3-Way Calling
  • Memiliki Data Seluler

Nah jika semua persiapan atau syarat di atas telah terpenuhi cara merakam telepon di iPhone baik melalui whatsapp atau pun juga line adalah sebagai berikut:

Contents

Cara Merekam Telepon Di iPhone

Ada beberapa langkah mengenai cara merekam telepon di iPhone. Baik dengan menggunakan aplikasi tambahan yang ada pada App Store atau bahkan langsung menggunakan fitur yang ada di iPhone.

Baca Juga: Cara Mematikan Suara Kamera iPhone

Pada tahap ini kita akan memanfaatkan fitur yang ada pada iPhone langsung, namun sebelum itu terlebih dahulu iPhone anda telah memenuhi syarat yang telah disebutkan di atas.

  1. Pertama, terlebih dahulu anda matikan fitur Call Waiting dengan cara masuk ke Settings > Phone > Call Waiting
  2. Setelah itu, silahkan anda telepon orang yang akan anda rekam
  3. Selanjutnya, setelah panggilan telepon telah tersambung klik pada Add Callcara merekam telepon whatsapp
  4. Kemudian anda masukan nomor telepon anda untuk melakukan panggilan telepone ke nomor anda sendiri. Dengan ini anda akan berada pada panggilan telepon aktif dan secara otomatis mengalahinkan anda ke Voice Mail
  5. Saat Voice Mail sudah muncul pada layar screen ponsel iPhone anda, maka silahkan langsung saja anda tap pada tombol Marge Calls.cara merekam percakapan telepon di iphone
  6. Jika merekam nya sudah selesai, silahkan anda akhiri telepon dengan cara melakukan tap pada Voice Mail yang ada di iPhone.
  7. Tunggu hingga beberapa saat sampai percakapan yang telah anda rekam tadi muncul pada bagian screen dalam bentuk Voice Mail.
  8. Setelah itu silahkan anda buka hasil rekaman telepon tadi untuk memastikan apakah sudah sesuai atau belum
  9. Selesai

Pada tahap ini anda telah berhasil melakukan cara merekam telepon di iPhone dan jika anda ingin berbagi hasil rekaman yang telah anda lakukan tadi silahkan anda tekan tombol share.

Baca Juga: Cara Merekam Layar iPhone

Disini anda akan diberikan beberapa pilihan menu untuk berbagi seperti ke Mac melalui AirDrop, ke layanan iMessages, ke Email, Dropbox dan lain sebagai nya.

Selain itu juga, anda nanti nya bisa mentransfer hasil rekaman telepon tadi ke aplikasi Voice Memo, dengan begitu anda bisa mengeditnya sehingga hasil nya akan lebih bagus.

Penutup

Nah itu lah tadi pembahasan mengenai cara merekam telepon di iPhone, bagaimana sangat mudah bukan? Dengan begitu anda semua tidak perlu khawatir lagi ketika ingin merekam panggilan telepon kembali di lain waktu.

Demikian pembahasan kali ini, semoga bisa sangat bermanfaat buat anda semua dan jangan lupa di share ke media sosial anda masing-masing agar pengguna iPhone lain nya dapat mengetahui hal ini dengan mudah. Terimakasih